10 Obat Kolesterol Alami Untuk Melawan Kolesterol Jahat


10 Obat Kolesterol Alami Untuk Melawan Kolesterol Jahat - Kolesterol merupakan metabolis yang mengangdung lemak sterol yang terdapat pada membaran sel dan disirkulasi dalam plasma darah. Kadar kolesterol yang tinggi dalam tubuh dapat menyebabkan terjadinya serangan berbagai macam penyakit. Pola makan merupakan salah satu penyebab tingginya kadar kolesterol dalam tubuh. Namun tidak semua kolesterol mempunyai dapak buruk pada tubuh, Kolesterol yang berdampak buruk pada tubuh merupakan kolesterol jenis LDL, sementara Kolesterol HDL merupakan kolesterol yang dapat melarutkan kolesterol jahat. Batas kolestrol normal dalam tubuh adalah 160-200m mg. Kadar kolestrol yang tinggi dapat diturunkan dengan obat kolesterol simvastatin, namun obat ini memiliki  efek samping. Untuk mengatasi kadar kolesterol yang tinggi Anda dapat mengunakan obat tradisional seperti temulawak, kunyit atau manggis atau dapat juga mengonsumsi buah-buahan yang dapat membantu menurunkan kadar kolesterol yang tinggi seperti buah apel, alpukat, semangka, kacang tanah dan lainnya. Berikut Obat kolesterol tradisional yang dapat Anda gunakan untuk membantu menurunkan kadar kolestro jahat dalam tubuh.


10 Obat Kolesterol Alami Untuk Melawan Kolesterol Jahat



1. Temulawak

Temulawak memiliki efek farmokologi, efek ini disebut hepatoprotector yang dapat membatu menurunkan kadar kolesterol dalam tubuh tidak hanya itu temulawak juga dapat berfungsi sebagai anti radang anti inflasi sebabai laxative atau pencahar, menghilankan nyeri pada sendi dan sebagai diuretik. Temulawak juga dapat melancarkan ASI pada ibu menyusui.


2. Kunyit

Kunyit berkhasit juga untuk menurunkan kolesterol jahat (LDL) dari dalam darah.


3. Manggis

Zat xanthones yang terdapat dalam buah manggis ternyata juga dapat mengurangi kadar kolesterol dalam darah.


4. Apel

Buah apel mampu menurunkan kadar kolesterol jahat dalam darah hingga 23%. Dan tidak ada efek samping yang ditimbulkan seperti halnya mengonsumsi obat kimia.


5. Semangka

Semangka dapat dijadikan cemilan kerana buah semangka dapat membuat Anda cepat kenyang dan rendah kalori. Selain itu buah semangka dapat menurunkan kadar kolestrol dalam darah.


6.  Jambu biji merah

Jambu biji merah dapat membantu menurunkan kadar kolesterol dalam darah, karena jambu biji memiliki kandungan zat yang mampu mengencerkan darah sehingga sirkulasi darah menjadi lancar.


7. Kedelai

Dengan mengonsumsi kedelai (tempe atau tahu) Anda dapat mengontrol kadar kolesetrol dalam darah Anda, sehingga dapat menurunkan resiko serangan jantung, hipertensi dan lainnya.


8. Kacang Tanah

Kacang tanah mengandung zat yang dapat menontrol kadar kolesterol dalam tubuh. Kacang tanah mengurangi kolestrol jahat dan meningkatkan kolesterol baik dalam tubuh.


9.  Mahkota dewa

Mahkota dewa mengandung antioksidan yang tinggi, mahkota dewa dapat membantu dalam penurunkan kadar kolesterol dalam tubuh selain itu mahkota dewa juga dapat menyembuhkan asam urat dan rematik


10. Mangga

Buah mangga mengandung serat yang tinggi, zat pectin dan Vitamin C, kandungan tersebut efektif untuk menurunkan kadar kolesetrol dalam darah, terutama kolestrol jahat yang dapat menyebabkan berbagai penyakit.


Demikianlah  10 Obat Kolesterol Alami Untuk Melawan Kolesterol Jahat, obat-obat diatas dapat didapatkan dengan mudah dan tentunya oabt-obat kolesterol tradisional tersebut tidak memiliki efek samping seperti obat kimia yang dijual di apotek, dan tentunya masih banyak lagi obat kolestrol alami seperti kacang panjang dll

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : 10 Obat Kolesterol Alami Untuk Melawan Kolesterol Jahat