Manfaat Kacang Hijau Untuk Kecantikan dan Kesehatan


Manfaat Kacang Hijau Untuk Kecantikan dan Kesehatan - Kacang hijau dapat dijadikan berbagai olahan makanan seperti kolak kacang hijau, bubur kacang hijau, bakpao isi kacang hijau, kue isi kacang hijau dan mansih banyak lagi. Selain dapat dijadikan bebagai macang olahanan makanan kacang hijau juga dapat bermanfaat untuk kecantikan dan kesehatan.

Manfaat Kacang Hijau Untuk Kecantikan dan Kesehatan

Kacang hijau mempunyai kandungan yang memiliki banyak manfaat bagi tubuh, salah satunya untuk kecantian. Barukut manfaat kacang hijua yang dapat Anda dapatkan seperti yang dilansir dari vemale.com.


1. Bagus Untuk Penderita Diabetes

Kacang hijau  memiliki kandungan gula yang rendah, kacang hijau memiliki rasa hambar kegurihan yahg merupakan rasa alaminya. Sehingga kacang hijau dapat dijadikan pengganti Nasi bagi penderita diabetes dalam menjalankan diet.


2. Meredakan Kolesterol

Kandungan serat yang cukup melimpah dalam kacang hijau dapat membantu meredakan kolestrol dalama darah dan juga membersihkan usus. Kacang hijau baik dikonsumsi setiap hari karena dapat membantu manjaga kesehatan tubuh Anda.


3. Mematikan Sel Kanker

Kanker payudara merupakan penyakit yang mengerikan bagi kaum wanita yang susah untuk disembuhkan. Untuk itu Anda harus mengcegahya agar tidak terserang penyakit kanker payudara ini. Ada banyak cara untuk mencegahnya salah satunya dengan mengonsumsi kacang hijau. Kacang hijau mengandung zat yang dapat memperlambat pertumbuhan sel kanker, termasuk sel kanker pada payudara.


4. Membuat Kulit Dan Rambut Berkilau

Anda mengingikkan rambut dan kulit yang indah dan sehat? Anda dapat mendapatkannya dengan mengonsumsi kacang hijau. Kacan hijau dapat membuat kulit Anda berkilau dan juga baik untuk ramubut dan kuku. Kandungan phytoestrogen dalam kacang hijau dapat membantu produksi kolagen dan manjaga kulit tetap lembut. Untuk mendapatkan hasil maksimal konsumsi kacang hijau rebus setiap hari.


Nah demikianlah manfaat kacang hijau bagi kecantikan dan kesehatan  yang dapat Anda dapatkan dengan, jika Anda tidak mau mengonsumsi santan Anda dapat menikmati bubur kacang hijau tanpa santan karena rasanyapun akan tetap nikmat.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Manfaat Kacang Hijau Untuk Kecantikan dan Kesehatan