Ramuan Obat Tekanan Darah Tinggi Darah Tinggi part 5




Ramuan Obat Tekanan Darah Tinggi Darah Tinggi part 5 - Pada kali ini saya akan menambahkan ramuan obat takanan darah tinggi pada umumnya melanjutkan postingan kemarin yang berjudul 

Ramuan Obat Tekanan Darah Tinggi Darah Tinggi part 5

Resep 7
* Bahan yang dibutuhkan:
- Buah mengkudu yang telah masak sebayak 2 buah

* Cara pemakaian:
- Buah mengkudu dicuci bersih lalu di parut.
- Peras dan saring airnya untuk diminum.
- Lakukan 2-3 kali sehari.

* Catatan:
- Penderita hipertensi yang disertai penyakit kencing manis sangat baik mengunakan resep ini.

Resep 8
* Bahan yabg dibutuhkan:
- Daun meniran sebayak seperempat genggam.

* Cara pemakaian:
- Daun meniran dicuci bersih lalu gilng halus.
- Tambahkan setengah cangkir air matang, peras dan saring, lalu airnya diminum.
- Lakukan 2-3 kali sehari.

* Catatan:
- Penderita yang disertai pembengkakan kaki, ada protein dalam air kemih, atau terdapat batu ginjal dianjurkan memakai resep ini.
- Jika terlalu banyak berlebihan memakai meniran dapat menyebabkan lemah syahwat.

Resep 9
* Bahan yang dibutuhkan:
- Buah mentimun sebayak 2 buah.

* Cara pemakaian:
- Buah mentimun dicuci bersih lalu diparut.
- Selanjutnya diperas dan disaring.
- Airnya diminum.
- Lakukan 2 -3 kali sehari.


Resep 10
* Bahan yang dibutuhkan:
- Bunga jeruk nipis sebanyak 20 kuntum.
- Bunga jeruk nipis sabayak 2 buah.
- Daun jeruk nipis sebanyak 30 lembar.

* Cara pemakaian:
- Bahan-bahan dicuci lalu dipotong-potong seperlunya.
- Masukan ke dalam panci.
- Rebus dengan 3 gelas air bersih sampai tersisa 2 seperempat gelas.
- Setelah dingin disaring
- Bagi menjadi 3 kali minum.
- Minumlah dengan sedikit madu.
- Lakukan 3 kali sehari, setiap hari.

Resep 11
* Bahan yang dibutuhkan:
- Rimpang kunyit sebayak setengah jari

* Cara pemakaian:
- Kunyit cuci bersih lalu parut.
- Remas dengan 1 sendok madu.
- Peras dan saring.
- Diminum 2-3 kali sehari, sampai tekanan darah normal.

Resep 12
* Bahan yang dibutuhkan:
- asam trangguli sebayak 3 jari.

* Cara pemakaian:
- ­Asam trangguli dicuci bersih.
- Remah dengan 2 sendok madu.
- Peras dan saring.
- Minumlah larutan ini sebanyak 2-3 kali sehari.

Resep 13
* Bahan yang dibutuhkan:
- Daun peganggang sebanyak 20 lembar.

* Cara pemakaian:

- Daun cuci bersih.
- Masukan dalam panci.
- Rebus dengan 3 gelas air bersih sampai tersisa dua seperempat gelas.
- Setelah dingin lalu saring
- Dibagi menjadi 3 kali minum.
- Minumlah dengan air gula secucupnya.
- Lakukan setiap hari.

Resep 14
* Bahan yang dibutuhkan:
- Seledri seutuhnya sebayak 16 batang

* Cara pemakaian:
- Seledri dicuci lalu dipotong-potong kasar.
- Masukan kedalam panci.
- Rebus dengan 2 gelas air bersih sampai terssisa 1,5 gelas.
- Air dibagi menjadi 2 kali minum.
- Seledrinya dimakan
- Lakukan setiap hari, sampai tekanan darah normal.

Resep 15
* Bahan yang dibutuhkan:
- Daun seledri sebanyak 2 genggam

* Cara pemakaian:
- Daun seledri dicuci lalu tumbuk sampai halus.
- Tambahkan air 1 cangkir.
- Peras dan saring.
- Bagi 2 kali minum, pagi dan siang hari.
- Minumlah sedikit demi sedikit.

Resep 16
* Bahan yang dibutuhkan:
- Buah belimbing manis sebanyak 2 buah.

* Cara pemakaian:
- Kunyah sehabis makan pagi dan sore.

Resep 17
* Bahan yang dibutuhkan:
- Daun segar belimbing manis atau belimbing wuluh sebanyak 30 g.

* Cara pemakaian:
- Daun dicuci bersih.
- Rebus dengan air secukupnya sampai warna kecoklatan.
- Setelah dingin minum sebagai teh.

Resep 18
* Bahan yang dibutuhkan:
- Belimbing wuluh sebayak 3 buah.

* Cara pemakaian:
- Buah belimbing wuluh dicuci bersih.
- Lalu dipotong-potong seperlunya.
- Rebus dengan 3 gelas air sampai tersisa 1 gelas.
- Setelah dingin airnya disaring.
- Minum setelah sarapan pagi.

* Catatan:
- Penderita hipertensi yang air kencingnya mengandung krisrtal oksalat dilarang memakai resep nomor 16, 17, dan 18 karena bahyanya mengandung asam oksalat.
- Penderita hipertensi dengan gangguan lambung seperti sakit mag (gastritis) dilarang menggunakan resep 18 karena rasanya asam.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Ramuan Obat Tekanan Darah Tinggi Darah Tinggi part 5